find me on:

Sunday, August 4, 2019

GENERATIONS from EXILE TRIBE -DREAMERS

"DREAMERS", single ke-20 GENERATIONS dan menjadi yang kedua dari rangkaian single yang akan dirilis selama tiga bulan berturut-turut. Deskripsi tentang lagu ini udah saya sampaikan di postingan sebelumnya, dan sekarang saya akan berbagi lirik dari lagunya :)))

sumber foto:Exile Tribe News Twitter

Lirik Romaji

Lirik: YVES&ADAMS
Musik: Dirty Orange, Mitsu.J, YVES&ADAMS

GENERATIONS from EXILE TRIBE -DREAMERS
(Para Pemimpi)

Hooo...
Hooo.. Yeah..
Yea yeaah..

Taitoru wo tsukete kimi dake no sutoori
Ichido kiri no jinsei toki ni nagasa rete
Mitasa renu youni
Kito shounto tenketsu ni naru youni
Yeah tadashi sa erabanaide (no way)
Kokoro ga odoru hoe (your way)
Yagatekuru kurosuroodo
munewohatte fumidase walk with love

Egao no photograph..
Hanarete ite mo always with you.. (with you)
Hashiri tsudzukeru koto no i..mi wo..
Ataete kuretakara..

Reff:
Onaji sora miage Dreamers (hey) wow (hey) wow (hey)
Kokoro hitotsu ni utaou (hey) wow (hey) wow (hey)
Tsuranukitai negai ga arunara
(Hey! iza start it up)
Eranda michi wo (hey) wow (hey) yukou
Tadori tsukeru made
Lihat keatas ke langit yang sama wahai para pemimpi (hey) wow (hey) wow (hey)
Bernyanyi dengan hatimu sekali lagi (hey) wow (hey) wow (hey)
Jika kau memiliki keinginan untuk mencapainya
(Hey! Mulailah sekarang)
Pergilah dengan jalan yang kau pilih
Sampai tiba


Kidzukeba touku made kite
Sa~a tsugi wa ano kinoshita made (where you at)
Tabi wa tsudzuku yo wild, young and free
Yamaaritaniari kurai ga ii
Shimmy shimmy ya
Shimmy shimmy yeah
Nagareru love song irodoru kono shunkan wooo...
From the monday to sunday
Kizande ikou allday

Unmei wo choreograph..
Jibun nari demo always be true.. (be true)
Tatoe meiro no youna hibi.. demo..
Mirai e tsunageru kara..

Reff:
Onaji sora miage Dreamers (hey) wow (hey) wow (hey)
Kokoro hitotsu ni utaou (hey) wow (hey) wow (hey)
Tsuranukitai negai ga arunara
(Hey! iza start it up)
Eranda michi wo (hey) wow (hey) yukou
Tadori tsukeru made
Lihat keatas ke langit yang sama wahai para pemimpi (hey) wow (hey) wow (hey)
Bernyanyi dengan hatimu sekali lagi (hey) wow (hey) wow (hey)
Jika kau memiliki keinginan untuk mencapainya
(Hey! Mulailah sekarang)
Pergilah dengan jalan yang kau pilih
Sampai tiba

Put your hands up (hey), put your hands up (hey)
Sono omoi ga todoku youni (hey)
Put your hands up (hey), put your hands up (hey)
Ano hoshi made todoku youni
Angkat tanganmu, angkat tanganmu
Hingga perasaan itu tercapai
Angkat tanganmu, angkat tanganmu
Hingga bintang itu tercapai

Step by step
Negai e tsudzui teru kono runway
Yume egaite wa kurikaesu ups and downs.. (kurikaeshi errday)
Kurushii toki wa omoidashite koko de mita keshiki
Zu..ttooo..... oikakete ku hope.....
Ima koso take off.....

Reff:
Onaji sora miage Dreamers wow~ wow~
Kokoro hitotsu ni utaou wow~ wow~
Tsuranukitai negai ga arunara
(Hey! iza start it up)
Eranda michi wo wow~ yukou
Tadori tsukeru made
Lihat keatas ke langit yang sama wahai para pemimpi wow~ wow~
Bernyanyi dengan hatimu sekali lagi wow~ wow~
Jika kau memiliki keinginan untuk mencapainya
(Hey! Mulailah sekarang)
Pergilah dengan jalan yang kau pilih
Sampai tiba

Reff:
Onaji sora miage Dreamers (hey) wow (hey) wow (hey)
Kokoro hitotsu ni utaou (hey) wow (hey) wow (hey)
Tsuranukitai negai ga arunara
(Hey! iza start it up)
Eranda michi wo (hey) wow (hey) yukou
Tadori tsukeru made
Lihat keatas ke langit yang sama wahai para pemimpi (hey) wow (hey) wow (hey)
Bernyanyi dengan hatimu sekali lagi (hey) wow (hey) wow (hey)
Jika kau memiliki keinginan untuk mencapainya
(Hey! Mulailah sekarang)
Pergilah dengan jalan yang kau pilih
Sampai tiba

Put your hands up (hey), put your hands up (hey)
Sono omoi ga todoku youni (hey)
Put your hands up (hey), put your hands up (hey)
Ano hoshi made todoku youni (hey)
Put your hands up (hey), put your hands up (hey)
Tsuyokunareru hitori janai kara
Put your hands up (hey), put your hands up (hey)
Kimi no yume ga kanau youni
Angkat tanganmu, angkat tanganmu
Hingga perasaan itu tercapai
Angkat tanganmu, angkat tanganmu
Hingga bintang itu tercapai
Angkat tanganmu, angkat tanganmu
Karena kau tak sendirian
Angkat tanganmu, angkat tanganmu
Semoga impianmu menjadi kenyataan

(lirik romaji dan *seuprit* terjemahan B. Indonesia oleh saya sendiri)
(mohon koreksi jika ada kesalahan)

**
Lirik Kanji


sumber: mobile blog EXILE TRIBE
(postingan lirik kanji ini terbuka untuk umum,
jadi saya rasa gak masalah jika dibagikan)

MV DREAMERS + Lirik Romaji



**

Hari ini tanggal 4 Agustus 2019, Selamat Ulang Tahun leader kesayangan, ALAN SHIRAHAMA!! Sehat selalu, bahagia dan sukses untuk kehidupan serta karir yang sedang/akan dijalani. Dan... satu hal lagi yang paling penting, mohon konsistenlah dengan kegesrekanmu! Selalu bimbing GENE menuju ke jalan yang 'gila'. Karena itu adalah salahsatu kekuatan kalian untuk memikat hati penggemar. Kumpulan tujuh orang gak waras yang malah bikin kalian semakin disukai. Membuat saya gak bisa berpaling dan selalu menjadikan kalian sebagai nomor satunya. ❤

sumber foto: GENERATIONS Official Twitter

13 comments:

  1. maaf kak, saya ngakak di bagian ucapan selamat ulang tahun buat alan. tapi saya setuju sih, mereka memang pada gesrek. lebih tepatnya artisnya LDH kebanyakan pada gesrek

    ReplyDelete
    Replies
    1. Hihi pokoknya itu harus ttp dipertahankan sama Alan biar makin makin makin Gene-nya 😂 Iyak udh mengalir darah kegesrekan di agensi ini 😂

      Delete
    2. leadernya gesrek, member lain juga ikut gesrek ya kak haha. Artisnya LDH yang keliatannya kalem aja ternyata jago ngelawak. saya suka nggak kuat ngeliat video-video mereka, bikin ngakak sampe sakit perut

      Delete
    3. Betuuulll biang virus dr leader cepet bgt menyebar ahaha emg nih bnyk jg yg wajah2 sama kelakuan gak sinkron, bikin tepok jidat deh 😆

      Delete
    4. bener tuh kak, saya pertama kali tau kelakuan mereka geleng-geleng kepala sambil bilang "ini ikemennya LDH memang pada gesrek semua kah ya?"

      Delete
    5. Surpriseee wkwk gak tanggung rata2 pd punya jiwa seni melawak dibalik raga yg bagai tukang pukul XD

      Delete
    6. nah bener tuh kak,sangat jago sekali mereka melawak wkwk. saya curiga, jangan-jangan lDH memang nyari talent yang jago ngelawak

      Delete
    7. Yaampun mungkinkah bisa jd itu salahsatu syarat biar bisa dilirik sama LDH? Selain jago nyanyi, dance, trs punya bakat komedi alami jg 😂

      Delete
  2. bisa jadi kak, kan katanya cowok humoris jauh lebih menarik wkwk

    ReplyDelete
    Replies
    1. INI! 1000% SETUJU!! Yg humoris tuh paling bisa bikin jatuh hati ahaha

      Delete
    2. cowok romantis mah kalah ya kak kalau sama cowok humoris haha

      Delete
    3. Kalah telak! Yg humoris rasanya lebih gampang buat narik perhatian orang2 😆

      Delete
  3. Sekaligus ulang tahun saya heheheh


    Aneh tapi nyata, aku suka sama ikemen ikemen banyaj yg lahir sama kayak aku di bulan agustus
    Wkwkwk

    ReplyDelete